Penampakan Jalan Protokol Jakarta Sehari Jelang Lebaran

Penampakan Jalan Protokol Jakarta Sehari Jelang Lebaran
JAKARTA, 4 Juni 2019 – Suasana kota Jakarta sehari menjelang Idul Fitri 1440 H 2019 sangat lengang. Seperti yang Carvaganza rasakan Selasa, 4 Juni 2019. Lalu lintas di sejumlah ruas utama ibukota sepi oleh traffic yang pada hari biasa sangat padat.

Jakarta memang tengah ditinggal penduduknya. Ratusan ribu, mungkin jutaan warga yang bisa memadati jalan kini tengah melakukan ritual mudik ke kampung halaman. Alhasil, jalanan Jakarta yang biasanya macet penuh kendaraan kini lengang.

Anda bisa berkendara dari daerah Lenteng Agung, Jakarta Selatan, menyusuri Jalan Mampang, Gatot Subroto, Sudirman dan Jalan Rasuna Said, Kuningan, pulang pergi dalam waktu 1 jam saja.

Kota Jakarta sedang ditinggal oleh penghuninya, sehingga pusat bisnis yang biasanya ramai dan padat kini sepi. Anda bisa berfoto dengan leluasa di pinggir jalan utama sambil menikmati keindahan kota pada sore hari.

Berikut ini adalah foto-foto ketika Carvaganza menyusuri kota Jakarta menjelang sore hari.

Jalan Warung Jati Barat, Mampang, Jaksel

Jl. Gatot Soebroto

Jl. Jend. Soedirman. Depan Ratu Plaza

Jl. H.R. Rasuna Said, Kuningan, Jaksel

EKA ZULKARNAIN

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Pilihan

  • Upcoming

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature