Mazda CX-3 Bakal Diproduksi di Thailand?

Mazda CX-3 Bakal Diproduksi di Thailand?
BANGKOK, 7 September 2015 – Popularitas Mazda tengan meroket. Nikkei Asia melaporkan jika produsen mobil asal Jepang itu kehabisan kapasitas di pabrik utamanya Hiroshima. Alhasil, produksi Mazda CX-3 kabarnya juga akan dilakukan di pabrik mereka di AutoAlliance Thailand di Rayong, Thailand.

Rencana ini sepertinya akan segera terwujud mengingat permintaan yang tinggi untuk model CX-5. Pabrik Mazda di Hiroshima dan Hofu dikabarkan sudah mencapai 95% kapasitasnya. Kondisi ini membuat Mazda berpikir ulang soal strategi untuk CX-3. Meski CEO dan Presiden Mazda Motor Corporation, Masamichi Kogai, saat peluncuran B-segmen crossover ini Februari lalu mengatakan tidak ada rencana memproduksi CX-3 di luar negeri.

Pabrik di AutoAlliance masih memiliki ruang ekstra untuk memproduksi CX-3. Jika terjadi, CX-3 akan bergabung dengan Mazda2, Ford Fiesta, Ford Everest dan Ranger serta BT-50 pick-up. Pengalilan produksi ke Thailand juga akan membantu Mazda menghadapi gonjang-ganjing mata dollar.

Menggunakan mesin SKYACTIV-G 2.0 bensin dengan tenaga 88kW/120PS dan torsi 204Nm. Serta SKYACTIV-D 1.5 diesel dengan 77kW/105PS dan torsi 270Nm.

Tanda-tanda Mazda CX-3 bakal masuk Indonesia? Kita tunggu saja kabar dari PT Mazda Motor Indonesia.



RAJU FEBRIAN

Pelajari lebih lanjut tentang Mazda CX3

  • Tampak Depan Bawah Mazda CX3
  • Tampak belakang serong CX3
  • Tampak Grille CX3
  • Fog lamp depan CX3
  • Lampu depan CX3
  • lampu belakang CX3
  • Mazda CX3 Drivers Side Mirror Front Angle
  • Pelek CX3
  • Knalpot CX3
  • Tampak belakang CX3
  • Tampak depan medium Mazda CX3
  • Tampak belakang tengah CX3
  • Mazda CX3 Front Cross Side View
  • Mazda
  • Mazda
Mazda CX3
Rp 379,9 - 475,5 Juta Cicilan mulai dari : Rp 8,67 Juta

Mobil Mazda Lainnya

  • Mazda CX 5
    Mazda CX 5
  • Mazda CX 9
    Mazda CX 9
  • Mazda 6
    Mazda 6
  • Mazda 6 Estate
    Mazda 6 Estate
  • Mazda CX3
    Mazda CX3
  • Mazda MX 5 RF
    Mazda MX 5 RF
  • Mazda 2
    Mazda 2
  • Mazda 2 Sedan
    Mazda 2 Sedan
  • Mazda 3
    Mazda 3
  • Mazda 3
    Mazda 3
  • Mazda CX-30
    Mazda CX-30
  • Mazda CX-8
    Mazda CX-8

Don't Miss

Featured Articles

Read All

Mobil Mazda Pilihan

Pilihan mobil untuk Anda

  • Suzuki SX4 S Cross
    Suzuki SX4 S Cross
    Rp 340,4 Juta
    • Petrol
    • Crossover
    • 1491 cc
    • Otomatis
  • Honda HRV
    Honda HRV
    Rp 375,9 - 529,9 Juta
    • Petrol
    • Crossover
    • 999 cc
    • CVT
  • Hyundai Creta
    Hyundai Creta
    Rp 291,3 - 408,3 Juta
    • Petrol
    • Crossover
    • 1497 cc
    • CVT, Manual
  • Honda WRV
    Honda WRV
    Rp 269,4 - 317,4 Juta
    • Petrol
    • Crossover
    • 1498 cc
    • Manual, CVT
  • Chery Omoda 5
    Chery Omoda 5
    Rp 329,8 - 399,8 Juta
    • Petrol
    • Crossover
    • 1498 cc
    • CVT

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Road Test

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature