BMW Kalahkan Daimler dan Volkswagen Group di Semester Pertama 2017

BMW Kalahkan Daimler dan Volkswagen Group di Semester Pertama 2017
JAKARTA, 30 Agustus 2017 – BMW mengalahkan dua saingannya dari Jerman, Daimler dan Volkswagen Group, dalam hal keuntungan penjualan di semester pertama tahun 2017. Demikian menurut kajian yang dilakukan oleh Ernst & Young yang dilaporkan kantor berita Jerman DPA.

Berdasarkan laporan tersebut, BMW yang bermarkas di Muenchen mencatatkan angka penjualan 49.25 miliar euro dan memperoleh keuntungan 5.58 miliar euro dengan margin keuntungan 11.3% dalam tempoh enam bulan pertama tahun ini.

Yang mengejutkan, pabrikan asal Jepang yaitu Suzuki berada di posisi kedua untuk margin keuntungan terbaik yaitu 10.3%, sementara Daimler di posisi ketiga dengan 9.7%. Volkswagen hanya berada di posisi kelima dalam daftar 10 terbaik, dibelakang GM dengan margin 7.7%.

Angka-angka yang dicatatkan ini meneruskan trend yang dicatatkan pada tahun lalu. Pada tahun 2016 BMW mencatatkan margin keuntungan 10%, dan berada di depan Daimler (8.3%). Namun dengan pengenalan beberapa model baru pada akhir tahun membuat saingannya itu dapat mengurangi selisihnya.

Namun jika dilihat dari bisnis mobil, Daimler sebenarnya tetap lebih baik dari BMW. Keuntungan Daimler juga sebenarnya masih lebih baik jika dibandingkan dengan Ferrari, yang mencatatkan margin paling tinggi di dalam industri.

RAJU FEBRIAN

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Pilihan

  • Upcoming

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature