Video: Performa Lexus GS F

Video: Performa Lexus GS F
TOKYO, 16 Oktober 2015 – Model terbaru Lexus GS F mendapat banyak perhatian media internasional. Sedan ini disandingkan kemampuannya dengan beberapa model yang sudah punya nama seperti BMW M5, Mercedes-Benz E63 AMG dan Audi RS7.

Jika dilihat dari spesifikasinya, Lexus GS F sebenarnya sedikit di bawah ketiga model lainnya. Maklum, mobil ini masih menggunakan mesin 5.0 liter naturally aspirated V8. Sedangkan BMW M5, Mercedes-Benz E63 AMG bahkan Audi RS7 sudah menyematkan twin-turbo.

Meski demikian, jangan salah. Kemampuan mesin yang ditawarkan oleh Lexus tidak bisa dipandang sebelah mata. Mesin 5.0 liter Naturally Aspirated V8, mobil tersebut dapat menempuh 0-100 km/jam dalam 4,5 detik dengan tenaga 467 hp. Mesin tersebut dikawinkan dengan transmisi otomatis 8 kecepatan dan berpenggerak roda belakang.

Tambah lagi, GS F memiliki tubuh yang lebih kecil sehingga berat yang ada pada GS F tidak seberat Lexus RC F, yaitu hanya 1790 kg lebih ringan 25 kg dari RC F. Alhasil, mobil ini bisa melesat lebih cepat.

Tak percaya? Ini buktinya…

https://www.youtube.com/watch?v=fVu7lD2ZMf0

RAJU FEBRIAN

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Pilihan

  • Upcoming

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature