Mengingat Lagi Toyota New Agya di IIMS 2017

Mengingat Lagi Toyota New Agya di IIMS 2017

JAKARTA, 28 April 2017 – Pada Indonesia International Motor Show (IIMS) 2017, PT Toyota Astra Motor (TAM) tidak meluncurkan model terbaru. APM Toyota di Indonesia ini pada pembukaan IIMS 2017, Kamis (27/4) kemarin melakukan perkenalan ulang Toyota New Agya yang sudah diluncurkan ke publik pada awal April lalu. New Agya sendiri adalah satu dari 20 unit produk yang dipamerkan TAM di event yang berlangsung di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, selama 27 April hingga 7 Mei mendatang. TAM melakukan penyegaran pada Toyota Agya yang pertama kali diluncurkan pada 2013 lalu. Penyegaran itu dilakukan pada desain eksterior dan interior sehingga terlihat semakin stylish dan modern. Kendaraan hatchback ini mendapatkan sedikit perubahan dengan lampu menyipit plus projector headlamp dan LED guide lamp berpadu dengan grille trapezoid. Pada interior, memadukan warna hitam dan silver dengan door trim kain. Jok semi bucket lebih tebal dan kursi baris kedua dilengkapi headtrest. Pabrikan juga melengkapi dengan audio steering switch dan 2 DIN audio dengan Bluetooth. Dalam hal fitur keamanan, mendapat empat tambahan fitur keamanan baru yakni Immobilizer, 3 poin seatbelt untuk semua penumpang, rem ABS khusus tipe 1.2 TRD dan sensor belakang (tipe G dan TRD). Baca juga: FIRST DRIVE: New Toyota Agya TRD S Tawarkan Kelas Baru Baca juga: Ini Daftar Lengkap Harga Toyota New Agya Toyota New Agya semakin memperluas pasar dengan menghadirkan dua pilihan, yakni VVT-I 1.000cc dan dual VVT-I 1.200cc. Mesin 1.000cc terbaru ini mampu hasilkan tenaga 67 hp, meningkat dari sebelumnya yang hanya 65,3 hp. Sedangkan mesin 1.200cc mampu hasilkan tenaga puncak 88 hp. Keduanya berpadu transmisi manual 5 speed dan otomatis 4 speed. Ini harga lengkap Toyota New Agya (on the road jakarta): 1.0 G M/T : Rp 131.500.000 1.2 G M/T : Rp 134.600.000 1.2 G A/T : Rp 147.600.000 1.2 TRD M/T : Rp 138.800.000 1.2 TRD A/T : Rp 151.900.000 EKA ZULKARNAIN


Pelajari lebih lanjut tentang Toyota Agya

  • Tampak Depan Bawah Toyota Agya
  • Fog lamp depan Agya
  • Lampu depan Agya
  • lampu belakang Agya
  • handle pintu Agya
  • Pelek Agya
  • Tampak belakang tengah Agya
Toyota Agya
Rp 167,9 - 253,5 Juta Cicilan mulai dari : Rp 3,83 Juta

Mobil Toyota Lainnya

  • Toyota Kijang Innova
    Toyota Kijang Innova
  • Toyota Hilux
    Toyota Hilux
  • Toyota Fortuner
    Toyota Fortuner
  • Toyota Raize
    Toyota Raize
  • Toyota Yaris Cross
    Toyota Yaris Cross
  • Toyota Agya
    Toyota Agya
  • Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid EV
    Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid EV
  • Toyota Avanza
    Toyota Avanza
  • Toyota Avanza Veloz
    Toyota Avanza Veloz
  • Toyota Calya
    Toyota Calya
  • Toyota Rush
    Toyota Rush
  • Toyota Alphard
    Toyota Alphard
  • Toyota Yaris
    Toyota Yaris
  • Toyota 86
    Toyota 86
  • Toyota Corolla Altis
    Toyota Corolla Altis
  • Toyota Corolla Cross
    Toyota Corolla Cross
  • Toyota Hiace
    Toyota Hiace
  • Toyota Kijang Innova Zenix
    Toyota Kijang Innova Zenix
  • Toyota Land Cruiser
    Toyota Land Cruiser
  • Toyota Vios
    Toyota Vios
  • Toyota Avanza
    Toyota Avanza
  • Toyota bZ4X
    Toyota bZ4X
  • Toyota Camry
    Toyota Camry
  • Toyota Camry
    Toyota Camry
  • Toyota GR Corolla
    Toyota GR Corolla
  • Toyota GR Yaris
    Toyota GR Yaris
  • Toyota Hilux Rangga
    Toyota Hilux Rangga
  • Toyota RAV4 PHEV
    Toyota RAV4 PHEV
  • Toyota Supra
    Toyota Supra
  • Toyota Vellfire HEV
    Toyota Vellfire HEV
  • Toyota Voxy
    Toyota Voxy

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Toyota Pilihan

  • Upcoming

Pilihan mobil untuk Anda

  • Renault KWID
    Renault KWID
    Rp 161 Juta
    • Petrol
    • Hatchback
    • 999 cc
    • Otomatis
  • Daihatsu Ayla
    Daihatsu Ayla
    Rp 135 - 190,9 Juta
    • Petrol
    • Hatchback
    • 998 cc
    • Manual, CVT
  • Honda Brio
    Honda Brio
    Rp 167,9 - 253,1 Juta
    • Petrol
    • Hatchback
    • 1199 cc
    • Manual, CVT
  • Suzuki S-Presso
    Suzuki S-Presso
    Rp 169,1 - 179,1 Juta
    • Petrol
    • Hatchback
    • 998 cc
    • Manual, Otomatis
  • DFSK Seres E1
    DFSK Seres E1
    Rp 189 - 219 Juta
    • Electric
    • Hatchback
    • Otomatis

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Road Test

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature