DFSK Glory 580 Tarik Perhatian di GIIAS Makassar 2018

MAKASSAR, 21 Agustus 2018 – DFSK Motors Indonesia memulai rangkaian pengenalan produknya, SUV Glory 580 ke berbagai wilayah Indonesia. Salah satunya adalah dengan mengikuti GIIAS Makasar Auto Show 2018, yang dibuka hari ini, Selasa (21/8).
Kehadiran Glory 580 mendapat perhatian Plt. Gubernur Sulawesi Selatan, Soni Sumarsono, yang mengunjungi booth DFSK didampingi oleh Ketua DPRD Sulawesi Selatan HR Roem. “Saya menjelaskan bahwa mobil GLORY 580 milik DFSK sangat aman karena telah mengantongi 5 stars C-NCAP. Setelah itu saya menambahkan informasi mengenai program 7 years warranty/150.000 KM,” kata Permata Islam, GM Marketing PT Sokonindo Automobile.

Soni Sumarsono sempat memasuki Glory 580 dan melihat-lihat fitur yang dimiliki SUV itu. Soni Sumarsono tertarik dengan ftur Vehicle Running Recorder (VVR). “Tak kelupaan beliau juga uji coba sun roof,” kata Permata Islam.
DFSK membawa produk Sport Utility Vehicle (SUV) unggulannya ke publik kota Makassar dalam mengikuti ajang GIIAS Makassar 2018 usai menyelenggarakan serangkaian aktivitas, yakni peluncuran resmi Glory 580 ke masyarakat Indonesia, memperkenalkan brand ambassador yang baru, hingga hadir di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018 pada bulan April dan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIA) 2018 pada awal Agustus lalu.
Perkenalan perdana DFSK Glory di Makassar ini berbarengan dengan pembukaan dealer pertama mereka di ibukota Sulawesi Selatan tersebut, kemarin. Pembukaan dealer ini seiring dengan komitmen untuk menghadirkan pengalaman dan kenikmatan berkendara.
Dealer DFSK Makassar ini berada di bawah naungan PT Auto Indo Utama, yang merupakan bagian dari Auto Kencana Group. Dealer DFSK Makassar berlokasi di Jl. Urip Sumoharjo Km 7, Tello Baru, Panakkukang, Makassar, Sulawesi Selatan. Dealer ini dibangun menggunakan standar yang dilengkapi dengan layanan 3S (Sales, Services, Spare Part).
Adapun rincian harga OTR DFSK Glory 580 di Makassar adalah sebagai berikut:
RAJU FEBRIAN
Kehadiran Glory 580 mendapat perhatian Plt. Gubernur Sulawesi Selatan, Soni Sumarsono, yang mengunjungi booth DFSK didampingi oleh Ketua DPRD Sulawesi Selatan HR Roem. “Saya menjelaskan bahwa mobil GLORY 580 milik DFSK sangat aman karena telah mengantongi 5 stars C-NCAP. Setelah itu saya menambahkan informasi mengenai program 7 years warranty/150.000 KM,” kata Permata Islam, GM Marketing PT Sokonindo Automobile.

Soni Sumarsono sempat memasuki Glory 580 dan melihat-lihat fitur yang dimiliki SUV itu. Soni Sumarsono tertarik dengan ftur Vehicle Running Recorder (VVR). “Tak kelupaan beliau juga uji coba sun roof,” kata Permata Islam.
DFSK membawa produk Sport Utility Vehicle (SUV) unggulannya ke publik kota Makassar dalam mengikuti ajang GIIAS Makassar 2018 usai menyelenggarakan serangkaian aktivitas, yakni peluncuran resmi Glory 580 ke masyarakat Indonesia, memperkenalkan brand ambassador yang baru, hingga hadir di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018 pada bulan April dan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIA) 2018 pada awal Agustus lalu.
Perkenalan perdana DFSK Glory di Makassar ini berbarengan dengan pembukaan dealer pertama mereka di ibukota Sulawesi Selatan tersebut, kemarin. Pembukaan dealer ini seiring dengan komitmen untuk menghadirkan pengalaman dan kenikmatan berkendara.
Dealer DFSK Makassar ini berada di bawah naungan PT Auto Indo Utama, yang merupakan bagian dari Auto Kencana Group. Dealer DFSK Makassar berlokasi di Jl. Urip Sumoharjo Km 7, Tello Baru, Panakkukang, Makassar, Sulawesi Selatan. Dealer ini dibangun menggunakan standar yang dilengkapi dengan layanan 3S (Sales, Services, Spare Part).
Adapun rincian harga OTR DFSK Glory 580 di Makassar adalah sebagai berikut:
- Glory 580 1.8L Comfort 5MT Rp. 256.900.000
- Glory 580 1.5T Comfort CVT Rp. 293.000.000
- Glory 580 1.5T Luxury 6MT Rp. 306.000.000
- Glory 580 1.5T Luxury CVT Rp. 319.000.000
RAJU FEBRIAN
Featured Articles
- Latest
- Popular
Artikel yang mungkin menarik untuk Anda
Mobil Pilihan
- Latest
- Upcoming
- Popular
Updates
New cars
Drives
Review
Video
Hot Topics
Interview
Modification
Features
Community
Gear Up
Artikel Mobil dari Oto
- Berita
- Artikel Feature
- Advisory Stories
- Road Test
Artikel Mobil dari Zigwheels
- Motovaganza
- Tips
- Review
- Artikel Feature