Astra Isuzu Raih 2 Gelar Di I-1 Grand Prix 2015

Astra Isuzu Raih 2 Gelar Di I-1 Grand Prix 2015
JAKARTA, 15 Januari 2016 -- Isuzu Indonesia berhasil meraih 2 gelar dalam kontes tahunan kompetisi mekanik Isuzu yang dilaksanakan di Jepang. Kedua gelar didapatkan di 2 kategori yaitu light commercial vehicle (LCV) dan commercial vehicle (CV).

Indonesia menurunkan mekanik-mekanik Isuzu handal mereka yaitu Joko Priyono dari Astra Isuzu Harapan Indah dan Widodo dari Astra Isuzu Ciputat serta coach Wawan Murwandoyo dari PT IAMI yang berlaga GP LCV edisi perdana. Kemudian Agus Rahmat dan Nur Hidayat serta coach Reiner Tandiono dari PT IAMI berlaga dikategori CV. Mereka berhasil meraih juara pertama dari masing-masing kategori.

Materi yang diuji dalam kompetisi ini yaitu pengetahuan teknis teori dan praktek (pemeriksaan engine dan kendaraan). Untuk kategori LCV yang menggunakan Isuzu All New D-Max dan kategori CV menggunakan Isuzu NLR.

Negara lain yang ikut meramaikan podium juara yaitu Filipina (juara kedua) dan Thailand (juara ketiga) di kategori LCV serta Filipina (juara pertama) dan Oman (juara ketiga) di kategori CV.

TITO LISTYADI

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Pilihan

  • Upcoming

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature