VIDEO: Mercedes-Benz G-Class Baru
MUENCHEN, 5 Januari 2018 – Tak lama lagi, Mercedes-Benz G-Class akan melakoni debut resminya. The New Gelandewagen akan diperkenalkan di 2018 North American International Auto Show di Detroit, 15 Januari mendatang.
Berbagai pembaharuan dilakukan Mercedes-Benz pada G-Class baru ini. Tak hanya kosmetik tapi bagian kabin juga mendapat desain baru meski secara keseluruhan tidak menghilangkan aura G-Class sebagai mobil dengan kemampuan off-road.
Dalam video “Stronger Than Time | The Amber Cube” tersebut, sebuah G-Class tua terperangkap di dalam kubus kuning berukuran besar. Hal ini seperti "DNA” yang makin kuat seiring waktu dan siap dilahirkan kembali. Memang bentuk kotak yang familiar menjadikan G-Class takkan sulit dikenali meski bagian eksterior terlihat beberapa bagian baru.
Bagian kabin yang juga sempat bocor terlihat beberapa bagian modern seperti dua display digital berukuran 12,3 inci yang membentuk panel instrumen dan layar infotainment di bagian tengah. Bentuk ventilasi AC yang meniru lampu depan bundar, dan speaker.
Mercedes-Benz G-Class baru ini diperkirakan akan tetap menggunakan mesin 4.0 liter biturbo V8 seperti yang terlihat pada G 500 terakhir di tahun 2015. Model yang diproduksi di Magna, Graz, Austria, ini diyakini akan mendapat sambutan meriah para penyuka kendaraan dua alam.
RAJU FEBRIAN
Berbagai pembaharuan dilakukan Mercedes-Benz pada G-Class baru ini. Tak hanya kosmetik tapi bagian kabin juga mendapat desain baru meski secara keseluruhan tidak menghilangkan aura G-Class sebagai mobil dengan kemampuan off-road.
Dalam video “Stronger Than Time | The Amber Cube” tersebut, sebuah G-Class tua terperangkap di dalam kubus kuning berukuran besar. Hal ini seperti "DNA” yang makin kuat seiring waktu dan siap dilahirkan kembali. Memang bentuk kotak yang familiar menjadikan G-Class takkan sulit dikenali meski bagian eksterior terlihat beberapa bagian baru.
Bagian kabin yang juga sempat bocor terlihat beberapa bagian modern seperti dua display digital berukuran 12,3 inci yang membentuk panel instrumen dan layar infotainment di bagian tengah. Bentuk ventilasi AC yang meniru lampu depan bundar, dan speaker.
Mercedes-Benz G-Class baru ini diperkirakan akan tetap menggunakan mesin 4.0 liter biturbo V8 seperti yang terlihat pada G 500 terakhir di tahun 2015. Model yang diproduksi di Magna, Graz, Austria, ini diyakini akan mendapat sambutan meriah para penyuka kendaraan dua alam.
RAJU FEBRIAN
Pelajari lebih lanjut tentang Mercedes Benz G-Class
Mercedes Benz G-Class
Rp 8,2 Milyar
Cicilan mulai dari : Rp 187,09 Juta
Mobil Mercedes Benz Lainnya
Mercedes Benz G-Class Promos, DP & Monthly Installment
Featured Articles
- Latest
- Popular
Artikel yang mungkin menarik untuk Anda
Mobil Mercedes Benz Pilihan
- Latest
- Popular
Pilihan mobil untuk Anda
Updates
New cars
Drives
Review
Video
Hot Topics
Interview
Modification
Features
Community
Gear Up
Artikel Mobil dari Oto
- Berita
- Artikel Feature
- Road Test
Artikel Mobil dari Zigwheels
- Motovaganza
- Review
- Artikel Feature