Ini Alasan Mitsubishi Perkenalkan Triton Baru di Pekanbaru

Ini Alasan Mitsubishi Perkenalkan Triton Baru di Pekanbaru
PEKANBARU, 14 Agustus 2015 -- Setelah meluncurkan secara resmi Mitsubishi All New Triton di BSD, Banten, awal pekan ini, PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors memilih Balikpapan dan Pekanbaru untuk memperkenalkan pick-up 4x4 terbarunya ini. Apa alasannya?

Kedua kota itu dipilih karena menjadi pasar potensial Mitsubishi di Kalimantan dan Sumatera. Kota Pekanbaru sendiri dipilih menjadi tempat Test Drive & Ride karena memang tingginya pengguna Triton di daerah tersebut.

Di semester pertama (Januari-Juni) 2015, wilayah Pekanbaru berhasil menyumbangkan penjualan sebesar kurang lebih 14% dari total penjualan Triton secara nasional, atau sekitar 400 unit. Hadirnya Triton ditargetkan penjualan mencapai sekitar 980 unit hingga Desember 2015.

Angka ini meningkat dari tahun 2014 lalu, dimana Pekanbaru menyumbang penjualan sebesar 7%. Di wilayah Pekanbaru, Mitsubishi Triton menguasai pasar hampir 50% dibanding kompetitor dengan karakter konsumen dari sektor perkebunan, perminyakan, dan agrobisnis.

"Untuk Kalimantan, Balikpapan sejak dulu sudah menjadi pusat ekonomi yang bisa jadi pasar terbesar Triton," kata Imam Choeru Cahya, Group Head of MMC Sales KTB di Pekanbaru, Jumat (14/8). "Sedangkan di Sumatera, Riau menjadi yang paling potensial. Bahkan saat ini, semester pertama 2015, Riau mencatat penjualan yang lebih baik dari Kalimantan.

Ada 5 varian yang ditawarkan yaitu Exceed A/T, Exceed M/T, GLS M/T, HDX double cabin, dan HDX single cabin. Sedangkan untuk jaringan penjualan, Mitsubishi telah memiliki 3 di Pekanbaru dan 7 di Riau.

RAJU FEBRIAN

Pelajari lebih lanjut tentang Mitsubishi Triton

  • Tampak Depan Bawah Mitsubishi Triton
  • Tampak samping Triton
  • Tampak belakang serong Triton
  • Tampak Depan Mitsubishi Triton
  • Tampak belakang Triton
  • Tampak Grille Triton
  • Lampu depan Triton
  • Pelek Triton
  • Mitsubishi Triton Front Cross Side View
  • Mitsubishi Triton Drivers Side Mirror Rear Angle
Mitsubishi Triton
Rp 294,35 - 518,6 Juta Cicilan mulai dari : Rp 6,72 Juta

Mobil Mitsubishi Lainnya

  • Mitsubishi Xpander
    Mitsubishi Xpander
  • Mitsubishi Pajero Sport
    Mitsubishi Pajero Sport
  • Mitsubishi Triton
    Mitsubishi Triton
  • Mitsubishi L300
    Mitsubishi L300
  • Mitsubishi XForce
    Mitsubishi XForce
  • Mitsubishi Xpander Cross
    Mitsubishi Xpander Cross
  • Mitsubishi L100 EV
    Mitsubishi L100 EV
  • Mitsubishi Outlander PHEV
    Mitsubishi Outlander PHEV
  • Mitsubishi Xpander Hybrid
    Mitsubishi Xpander Hybrid

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Mitsubishi Pilihan

  • Upcoming

Pilihan mobil untuk Anda

  • Toyota Hilux
    Toyota Hilux
    Rp 281,9 - 785,8 Juta
    • Petrol
    • Pickup Truck
    • 1998 cc
    • Manual, Otomatis
  • Tata Xenon
    Tata Xenon
    Rp 152,7 - 324,5 Juta
    • Petrol
    • Pickup Truck
    • 2956 cc
    • Manual
  • Isuzu Traga
    Isuzu Traga
    Rp 242,6 - 272,3 Juta
    • Diesel
    • Van
    • 2499 cc
    • Manual

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Road Test

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature