Nissan LEAF Dapatkan Rating 5 Bintang di JNCAP

TOKYO, 24 Februari 2018 – Nissan LEAF baru mendapatkan rating keselamatan lima-bintang dari Japan New Car Assessement Program (JNCAP). Mobil berteknologi listrik ini memperoleh 94.9 daripada 100 poin untuk perlindungan penumpang, dan 67.82 poin bagi keselamatan pejalan kaki.

Banyaknya fitur keamanan yang disematkan Nissan menyumbang pencapaian LEAF. Beberapa fitur termasuk enam airbag, tempat duduk dengan enforced headrest dan back frame, seat belt dengan pre-tension dan load limiting capabilities untuk posisi tempat duduk depan dan belakang.

Nissan LEAF juga lulus ujian perlindungan electric shock JNCAP. Ujian ini mengukur bagaimana kendaraan ini melindungi penumpang terhadap kejutan elektrik akibat kecelakaan.

Kotak pelindung baterai dan piranti potongan voltase tingkat tinggi yang ada pada Leaf juga mendapat perhatian khusus. Sistem akan memutus hubungan listrik jika terakhir kecelakaan. Layout dan struktur bodi LEAF juga mampu melindungi penumpang dari parts dengan aliran listrik tegangan tinggi.

Hasil yang didapatkan Nissan LEAF ini jauh dibandingkan yang dicatatkan generasi pertamanya. Motor listrik pada Nissan LEAF baru menghasilkan 38% tenaga lebih besar dan 26% lebih torsi, pada 110 kW (148 hp) dan 320 Nm.

Mobil ini menggunakan bateri lithium-ion 40 kWh berkapasiti tinggi sehingga bisa menambah kemampuan jarak tempuh kendaraam sampai 378 km. Sebagai perbandingan, Leaf sebelumnya menggunakan bateri 30 kWH yang mampu digunakan menempuh jarak hingga 250 km.

Ini beberapa videonya:

https://www.youtube.com/watch?v=RA-S1O5LFhs

https://www.youtube.com/watch?v=34cN2P2WPNU

https://www.youtube.com/watch?v=_fJNal8nc84

RAJU FEBRIAN

Pelajari lebih lanjut tentang Nissan Leaf

  • Tampak Depan Bawah Nissan Leaf
  • Tampak belakang serong Leaf
  • Tampak Depan Nissan Leaf
  • Tampak Grille Leaf
  • Lampu depan Leaf
  • lampu belakang Leaf
  • Pelek Leaf
  • Nissan Leaf Front Side View
  • Tampak depan medium Nissan Leaf
  • Nissan Leaf Front Cross Side View
Nissan Leaf
Rp 738 - 740 Juta Cicilan mulai dari : Rp 16,84 Juta

Mobil Nissan Lainnya

  • Nissan Magnite
    Nissan Magnite
  • Nissan Livina
    Nissan Livina
  • Nissan Leaf
    Nissan Leaf
  • Nissan Ariya
    Nissan Ariya
  • Nissan Kicks
    Nissan Kicks
  • Nissan Kicks e-Power
    Nissan Kicks e-Power
  • Nissan Note e-Power
    Nissan Note e-Power
  • Nissan Serena
    Nissan Serena
  • Nissan Terra
    Nissan Terra
  • Nissan X Trail
    Nissan X Trail

Don't Miss

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Nissan Pilihan

  • Upcoming

Pilihan mobil untuk Anda

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Road Test

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Review
  • Artikel Feature