Gemballa Bikin Suara Knalpot Porche 911 Turbo Lebih Gahar

Gemballa Bikin Suara Knalpot Porche 911 Turbo Lebih Gahar
LWONBERG, 5 September 2016 - Ada banyak orang yang belum merasa puas dengan suara knalpot standar pabrikan yang dihasilkan oleh mobilnya. Dengan banyaknya permintaan konsumen seperti itu, tak heran jika kini banyak produk aftermarket yang menyediakan pilihan knalpot dengan berbagai pilihan suara.

Salah satunya adalah Gemballa perusahaan aftermarket asal Jerman. Gemballa menghadirkan knalpot khusus untuk pabrikan Porsche.

Gemballa menyediakan knalpot untuk Porsche 911 Turbo dengan menjanjikan suara yang lebih galak dari versi standar pabrikan.

Ada banyak pillihan yang disediakan oleh Gemballa, seperti rear muffler hingga custom sport pipes. Nampaknya Gemballa tak tanggung tanggung menggunakan pipa untuk produknya, yaitu diameter 90 mm.

Jika anda masih ingin menggunakan catalytic converter standar, anda bisa mengganti bagian ujung knalpotnya saja. Namun bukan berarti Gemballa tidak menyediakan catalytics sportnya, jika anda mengganti pipa knalpotnya anda mendapatkan sport catalyticsnya.

Namun sampai saat ini, Gemballa masih belum mematok harga untuk knalpot terbarunya agar bisa dipasang ke Porsche 911 Turbo.

TITO LISTYADI

Pelajari lebih lanjut tentang Porsche 911

  • Tampak Depan Bawah Porsche 911
  • Tampak belakang 911
  • Porsche 911 Front Side View
  • Tampak belakang tengah 911
Porsche 911
Rp 3,3 - 5,9 Milyar

Mobil Porsche Lainnya

  • Porsche 911
    Porsche 911
  • Porsche Panamera
    Porsche Panamera
  • Porsche 718
    Porsche 718
  • Porsche Taycan
    Porsche Taycan
  • Porsche Macan
    Porsche Macan
  • Porsche Cayenne
    Porsche Cayenne

Don't Miss

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Porsche Pilihan

  • Upcoming

Pilihan mobil untuk Anda

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Artikel Feature