Ford Fiesta Rayakan Ulang Tahun ke-40

Ford Fiesta Rayakan Ulang Tahun ke-40
DETROIT, 11 Juni 2016 - Mungkin nama Ford Fiesta baru terkenal sekitar kurang dari 10 tahun terakhir ini. Namun siapa yang tahu ternyata Ford Fiesta sudah hadir dalam waktu yang cukup lama. Ya, hatchback buatan Ford ini sudah hadir selama 40 tahun dengan milestone yang patut untuk di rayakan.

Pertama kali Ford Fiesta diperkenalkan pada tahun 1976 di Spanyol yang dibuat di pabrik di Eropa. Mobil ini awalnya dibuat untuk pasar Eropa dengan pilihan 3 pintu dan panjang hanya 3.500 mm saja. Panjang Fiesta kala itu tidak lebih panjang dari Fiesta yang ada pada saat ini.

Sampai saat ini Ford Fiesta sudah hadir sebanyak enam generasi. Generasi ke enam lahir sekitar 8 tahun lalu dengan pilihan 3 pintu, 5 pintu dan juga sedan 4 pintu. Generasi ke enam Ford Fiesta ini dibuat di pabrik yang berada di Eropa sampai Cina dan Brasil hingga Rusia.

Selama 8 tahun ini belum ada kabar generasi ke-7 Ford Fiesta akan dibuat. Namun kabarnya di Goodwood Festival of Speed Ford akan memperkenalkan Fiesta ST200.

Ford Fiesta ST200 diklaim oleh Ford adalah Fiesta paling bertenaga dari Fiesta yang pernah ada. Hatchback tersebut memiliki tenaga 197 hp.

TITO LISTYADI

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Ford Pilihan

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Road Test

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza