VIDEO: Test Drive & Review Porsche 718 Cayman GTS 2018

JAKARTA, 23 Agustus 2018 - Tidak lama setelah peluncuran resminya untuk pasar Indonesia, Carvaganza langsung mendapat kesempatan untuk mencoba performa Porsche 718 Cayman GTS. Inilah varian paling kencang untuk 718 Cayman saat ini, sebelum nantinya disusul versi Cayman GT4.

Sejumlah ubahan dan peningkatan diberikan pada varian GTS ini, yang selain penampilan menjadi lebih sporty dan tegas dengan aksen warna hitam di eksteriornya, juga melalui aplikasi material Alcantara dan serat karbon di interiornya.

Performa mesin boxer 4 silinder 2.5 liter turbo pun semakin ganas dengan memiliki tenaga 365 hp dan torsi 430 Nm, untuk menghasilkan akselerasi 0-100 km/jam dalam waktu 4,3 detik, memanfaatakn transmisi otomatis PDK 7-speed.

Tidak hanya sebagai varian terkencang, 718 Cayman GTS juga menjadi salah satu Porsche yang paling menyenangkan untuk diajak ngebut. Paling utama karena karakter handling-nya yang sangat lincah dan dinamis.

Bagaimana sensasi menggeber mobil ini? Langsun saja tonton video review terbaru dari Carvaganza satu ini.

WAHYU HARIANTONO

Pelajari lebih lanjut tentang Porsche 718

  • Tampak Depan Bawah Porsche 718
  • Tampak samping 718
  • Tampak belakang serong 718
  • Lampu depan 718
  • lampu belakang 718
  • Pelek 718
  • Tampak belakang 718
  • Tampak depan medium Porsche 718
  • Tampak belakang sisi tengah 718
  • Porsche 718 Front Cross Side View
  • Fog lamp belakang 718
Porsche 718
Rp 1,5 - 2,5 Milyar

Mobil Porsche Lainnya

  • Porsche 911
    Porsche 911
  • Porsche Panamera
    Porsche Panamera
  • Porsche 718
    Porsche 718
  • Porsche Taycan
    Porsche Taycan
  • Porsche Macan
    Porsche Macan
  • Porsche Cayenne
    Porsche Cayenne

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Porsche Pilihan

  • Upcoming

Pilihan mobil untuk Anda

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Artikel Feature