Renault KWID untuk Pasar Entry Level India

NEW DELHI, 5 Juni 2015 - Renault tampil serius menggarap pasar India. Pabrikan asal Prancis itu meluncurkan city crossover Renault KWID. Mengunakan mesin kapasitas 1.0l tipe terbaru dari Renault, desain yang imut tapi tidak meninggalkan kesan perkasa layaknya crossover sejati.
Seperti diberitakan Autoweek dan carscoop, Renault KWID tampil kompak dengan bodi lebih pendek dari Ford Fiesta. Dimensi Renault KWID panjang 3.58 meter, lebar 1,58 meter. Tapi mobil ini memiliki ground clearance 180mm, lumayan mumpuni untuk melibas jalan keriting di kebanyakan negara-negara berkembang.
Sebagai crossover KWID memiliki kelebihan dalam melibas belantara perkotaan yang padat dan memudahkan untuk bermanuver serta parkir dilahan yang sempit.
Tampilan depan yang begitu mengoda dan menarik sehingga menunjukan crossover sejati. Desain dashboard menggunakan instrumen digital. Renault mencoba memanjakan pemilik crossover ini dengan pengunaan in car entertainment pengunaan head unit generasi terbaru dengan lanyard sentuh berukuran 7 inci, yang siap menemani selama diperjalanan.
Renault KWID, merupakan tawaran yang mengigurkan untuk sekelas city crossover yang memiliki segudang fitur yang mumpuni serta desain yang kompak. Di India, model ini dijual antara US$ 4.700 hingga US$ 6.275.
Halo Renault Indonesia kapan nih Renault KWID masuk ke sini?
DONNY HENDRAWAN



Seperti diberitakan Autoweek dan carscoop, Renault KWID tampil kompak dengan bodi lebih pendek dari Ford Fiesta. Dimensi Renault KWID panjang 3.58 meter, lebar 1,58 meter. Tapi mobil ini memiliki ground clearance 180mm, lumayan mumpuni untuk melibas jalan keriting di kebanyakan negara-negara berkembang.
Sebagai crossover KWID memiliki kelebihan dalam melibas belantara perkotaan yang padat dan memudahkan untuk bermanuver serta parkir dilahan yang sempit.
Tampilan depan yang begitu mengoda dan menarik sehingga menunjukan crossover sejati. Desain dashboard menggunakan instrumen digital. Renault mencoba memanjakan pemilik crossover ini dengan pengunaan in car entertainment pengunaan head unit generasi terbaru dengan lanyard sentuh berukuran 7 inci, yang siap menemani selama diperjalanan.
Renault KWID, merupakan tawaran yang mengigurkan untuk sekelas city crossover yang memiliki segudang fitur yang mumpuni serta desain yang kompak. Di India, model ini dijual antara US$ 4.700 hingga US$ 6.275.
Halo Renault Indonesia kapan nih Renault KWID masuk ke sini?
DONNY HENDRAWAN



Pelajari lebih lanjut tentang Renault KWID
Renault KWID
Rp 161 Juta
Cicilan mulai dari : Rp 3,67 Juta
Mobil Renault Lainnya
Don't Miss
Featured Articles
- Latest
- Popular
Mobil Renault Pilihan
- Popular
Pilihan mobil untuk Anda
Updates
New cars
Drives
Review
Video
Hot Topics
Interview
Modification
Features
Community
Gear Up
Artikel Mobil dari Oto
- Berita
- Artikel Feature
- Road Test
Artikel Mobil dari Zigwheels
- Motovaganza
- Review
- Artikel Feature