Inikah Mobil Paling Mewah yang Pernah Dibuat McLaren?

Inikah Mobil Paling Mewah yang Pernah Dibuat McLaren?
LONDON, 25 Februari 2016 – Mungkin tak akan ada yang menyangka. Tapi McLaren 570GT 2017 bisa jadi merupakan mobil sport paling nyaman di segmennya. Bahkan bisa jadi inilah mobil paling mewah yang pernah dibuat oleh McLaren.

Tentu saja Mclaren 570GT punya lawan seperti Porsche 911 Turbo dan Audi R8 V10. Namun ada beberapa hal yang tidak dimiliki oleh saingan McLaren tersebut.

McLaren 570GT ini bergabung dengan 570S Coupe dan 540C. Versi 570GT baru dilengkapi dengan serangkaian perangkat tambahan kenyamanan yang lebih dibandingkan dua saudara kandungnya.

Perubahan antara lain penambahan ekstra 220 liter pada ruang penyimpanan di belakang dua kursi penumpang. Bagian yang disebut "Touring Deck" itu dilapisi kulit dan bisa diakses dengan pintu bagian kiri seperti yang digunakan oleh Jaguar E-Type Coupe. Tambahan ini membuat total kapasitas penyimpanan 570GT adalah 370 liter.

Karena model baru dibangun untuk perjalanan yang lebih nyaman, para insinyur McLaren membuat berbagai perubahan untuk meningkatkan drivability yang lebih dibandingkan 570S dan 540C.

Ban P-Zero milik 2017 570GT dibuat khusus oleh Pirelli untuk mobil ini saja. Atap panorama roof dilengkapi 18 persen warna transmisi, seperti pada McLaren P1. Selain itu, juga dilengkapi dengan solar suara dan film untuk menyerap radiasi matahari.

Suspensi juga telah dimodifikasi, dimana bagian depan dikurangi 15 persen dan 10 persen di bagian belakang. Adapun mesin yang digunakan adalah V8 3.8-liter twin-turbocharged yang sama seperti 570S. Mesin ini menghasilkan tenaga 562 hp (570 PS) dan torsi 443 lb-ft (600 Nm).

Mesin ini bisa mencapai 0-100 km/jam dalam 3,4 detik dan kecepatan tertinggi adalah 328 km/jam. Mulai bisa dipesan pada semester kedua 2016, McLarena 570GT dijual dengan harga mulai US$ 199.850.



RAJU FEBRIAN

Pelajari lebih lanjut tentang Mclaren 570GT

Mobil Mclaren Lainnya

  • Mclaren 12C
    Mclaren 12C
  • Mclaren 12C Spider
    Mclaren 12C Spider
  • Mclaren 540C
    Mclaren 540C
  • Mclaren 570GT
    Mclaren 570GT
  • Mclaren 570S
    Mclaren 570S
  • Mclaren 570S Spider
    Mclaren 570S Spider
  • Mclaren 600LT
    Mclaren 600LT
  • Mclaren 600LT Spider
    Mclaren 600LT Spider
  • Mclaren 650 S Spider
    Mclaren 650 S Spider
  • Mclaren 650S Coupe
    Mclaren 650S Coupe
  • Mclaren 650S Can-Am Spider
    Mclaren 650S Can-Am Spider
  • Mclaren 675LT
    Mclaren 675LT
  • Mclaren 675LT Spider
    Mclaren 675LT Spider
  • Mclaren 720S
    Mclaren 720S
  • Mclaren 720S Spider
    Mclaren 720S Spider
  • Mclaren 750S
    Mclaren 750S
  • Mclaren 750S Spider
    Mclaren 750S Spider
  • Mclaren 765LT
    Mclaren 765LT
  • Mclaren 765LT Spider
    Mclaren 765LT Spider
  • Mclaren Artura
    Mclaren Artura
  • Mclaren Artura Spider
    Mclaren Artura Spider
  • Mclaren Elva
    Mclaren Elva
  • Mclaren GT
    Mclaren GT
  • Mclaren GTS
    Mclaren GTS
  • Mclaren P1
    Mclaren P1
  • Mclaren Senna
    Mclaren Senna
  • Mclaren Solus GT
    Mclaren Solus GT
  • Mclaren Speedtail
    Mclaren Speedtail

Featured Articles

Read All

Artikel yang mungkin menarik untuk Anda

Mobil Mclaren Pilihan

Pilihan mobil untuk Anda

Updates

Artikel lainnya

New cars

Artikel lainnya

Drives

Artikel lainnya

Review

Artikel lainnya

Video

Artikel lainnya

Hot Topics

Artikel lainnya

Interview

Artikel lainnya

Modification

Artikel lainnya

Features

Artikel lainnya

Community

Artikel lainnya

Gear Up

Artikel lainnya

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita

Artikel Mobil dari Zigwheels

  • Motovaganza